Cara Mengaktifkan Auto Forwarding di Gmail

Auto Forwarding adalah fitur yang dapat meneruskan email secara otomatis ke akun email yang berbeda. fitur ini dapat digunakan sebagai cara untuk mengatur banyaknya akun. dengan begitu kita dapat mengatur agar email yang masuk kesalah satu akun yang kita miliki terkirim juga ke satu atau beberapa akun lainnya.

Pada kesempatan kali ini saya akan memberikan tuorial "Cara Mengaktifkan Auto Forwarding di Gmail"

Pertama kita harus ke menu setting yang ada pada icon gear sebelah atas bagian kanan, dan pilih See all settings.

Jika sudah membuka menu setting, pilih tab menu Forwarding and POP/IMAP lalu klik add forwarding dan masukan alamat email lain yang akan menjadi tempat forwarding.

Selanjutnya gmail akan mengirim email ke akun yang baru anda masukkan tadi untuk verifikasi. buka akun baru lalu klik link email verifikasi yang dikirim.

Setelah melakukan verifikasi dan sukses, reload halaman setting lalu klik radio button pada Forward a copy of incoming mail to.

Untuk auto forwarding ini anda juga dapat mengatur apakah email yang di forward akan disimpan di email lama atau akan dihapus, dan scrool kebawah pilih Save Changes.

Sekian infromasi mengenai "Cara Mengaktifkan Auto Forwarding di Gmail" semoga bermanfaat.

Terimakasih.